Chow dikenal membintangi sekaligus menyutradarai film film Hong Kong populer sebut saja seperti Shaolin Soccer, Kung Fu Hustle, CJ7 dan The Mermaid. Berikut akan kami tampilkan info profil dan biografi dari aktor Stephen Chow selengkapnya.
0%. Stephen Chow adalah aktor terkenal sekaligus sutradara film Hong Kong yang sejauh ini telah muncul di lebih dari 50 film. Dalam beberapa tahun terakhir Chow hanya membuat satu film setiap empat atau lima tahunnya, tetapi tiap filmnya dapat membuat penontonnya bereaksi histeris. Film komedi Stephen Chow yang kerap menampilkan budaya Tiongkok
3. Kung Fu Hustle. Deretan film terlaris dari Stephen Chow. Foto: Dok. Ist. Setelah sukses dengan film sebelumnya, Shaolin Soccer, Stephen Chow lagi-lagi mendapatkan pendapatan yang sangat besar dari Kung Fu Hustle. Film yang tayang di bioskop pada 2004, berhasil laris dengan menembus angka sebesar 102 juta US dolar.
Stephen Chow memang terkenal menyutradarai film yang dia bintangi, film terakhir yang Ia buat tahun ini adalah film sci-fi drama Mermaid. Film ini dibintangi Deng Chao, Show Luo, Zhang Yuqi, dan Lin Yun sebagai karakter "Mermaid".
.
daftar film stephen chow lengkap